Sabtu, 02 April 2011

Bencana Alam akhir2 ini - Saatnya saling mengevaluasi

bismillah..


bencana terlihat semakin sering terjadi..
Tsunami, yang ketika saya masih duduk di bangku SD, saya tak pernah tau bagaimana bentuknya..
Ternyata lebih dari dua kali terdengar beritanya dalam umur yang masih 20 tahun ini...
mari tidak hanya meyalahkan orang lain, tetapi awali dengan evaluasi diri..

mungkinkah bencana yang semakin sering terjadi merupakan teguran dari Allah SWT yang akan lewat begitu saja ??

saatnya evaluasi..
hari ini , perilaku membicarakan, memperlihatkan keburukan, aib dan rahasia saudara kita, seolah-olah menjadi sesuatu yang biasa dan wajar dilakukan...
bahkan aib saudara kita secara nasional diberitakan, dan dipertontonkan kepada generasi muda para penerus bangsa..

Mereka yang menikmati dan menjalankan bisnis ini, selalu berdalih :
"penontonnya banyak, itu membuktikan bahwa itu memang digemari ! "..

haha.. tersenyum sinis diri ini.. bagaimana kalau kita balik pikarannya:
" rakyat Indonesia, hanya sedikit mempunyai siaran yang baik dan benar, jadi mereka MAU TIDAK MAU menonton apa yang disajikan para pe-bisnis di dunia siaran telavisi ini..seolah-olah penonton acara ini banyak, padahal mungkin mereka HANYA TAK PUNYA SIARAN LAIN YANG BISA DITONTON"..

semoga menjadi renungan bersama..
"sudikah kita kalau aib yang kita miliki dipaparkan secara nasional keseluruhan pelosok Indonesia ?? "...
silahkan dijawab sendiri..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar